Kamis, 29 Oktober 2015

Uji Kualitas Pupuk melon di pasir pantai

Uji Kualitas Pupuk melon di pasir pantai
Silahkan buktikan kualitas pupuk Nasa untuk tanam melon di lahan pasir pantai dengan beberapa kendala ( media pasir dan tak subur, tiupan angin mengandung garam, dsb) namun dapat berbuah normal dan panen yang luar bisa, silahkan klick video dibawah ini :


Pemesanan Pupuk dan Pengendali Hama pada Melon, silahkan hubungi:

Minggu, 16 Agustus 2015

Cara mengobati lalat buah dan trips aphis

Cara mengobati lalat buah dan trips aphis



Pemesanan Pupuk dan Pengendali Hama pada Melon, silahkan hubungi:

Kutu Tanaman Melon

Kutu tanaman Melon



Pemesanan Pupuk dan Pengendali Hama pada Melon, silahkan hubungi:


Kutu-kutuan daun

Kutu-kutuan daun



Pemesanan Pupuk dan Pengendali Hama pada Melon, silahkan hubungi:

atasi busuk akar melon

atasi busuk akar melon
atasi busuk akar Melon




Pemesanan Pupuk dan Pengendali Hama pada Melon, silahkan hubungi:

Jumat, 15 Mei 2015

Agribisnis melon

Agribisnis melon menunjukkan prospek menjanjikan. Tetapi jika faktor tanah yang semakin keras, miskin unsur hara terutama unsur hara mikro dan hormon alami, faktor iklim dan cuaca, faktor hama dan penyakit tanaman serta faktor pemeliharaan tidak diperhatikan maka keuntungan akan menurun.
PT. Natural Nusantara berusaha membantu meningkatkan produktivitas melon secara Kuantitas, Kualitas, dan Kelestarian lingkungan ( Aspek K-3 ).

Kamis, 14 Mei 2015

Syarat Pertumbuhan Melon

Syarat Pertumbuhan Melon
1. Iklim
Perlu penyinaran matahari penuh selama pertumbuhannya. Pada kelembaban yang tinggi tanaman melon mudah diserang penyakit. Suhu optimal antara 25-300C. Angin yang bertiup cukup keras dapat merusak pertanaman melon. Hujan terus menerus akan merugikan tanaman melon. Tumbuh baik pada ketinggian 300-900 m dpl.
2. Media Tanam
Tanah yang baik ialah tanah liat berpasir yang banyak mengandung bahan organik seperti andosol, latosol, regosol, dan grumosol, asalkan kekurangan dari sifat-sifat tanah tersebut dapat dimanipulasi dengan pengapuran, penambahan bahan organik, maupun pemupukan. Tanaman melon tidak menyukai tanah yang terlalu basah, pH tanah 5,8-7,2.